Cara Menjual Produk Affiliasi Clickbank


affiliate clickbank
Klik untuk memperbesar gambar
Bagi beberapa orang diantara kita para netter yang sudah lama bergerak di dunia online, tentunya nama “clickbank” sudah tidak asing lagi. Yaaa…ini adalah sebuah website yang isinya menjual banyak produk digital mulai dari ebook sampai video tutorial, latihan dan masih banyak lagi.
Baik…untuk perkenalannya sampai disitu saja…karena fokus kita adalah ingin menjaul produknya. Produk-produk clickbank ini banyak dicari orang dari seluruh penjuru dunia, dikarenakan kualitasnya yang bisa dipertanggungjawabkan. Oleh karena banyaknya pembeli, maka ada kesempatan bagi kita untuk ikut mempromosikan atau menjualkan produk-produk clickbank ini.
Oke…mari kita mulai… pertama buka situs clickbank dengan alamat clickbank.com setelah itu anda daftar dahulu seperti pada gambar di bawah ini :
clickbank affiliate daftar
berikutnya akan muncul Form seperti di bawah ini dan ikuti langkah demi langkah
clickbank affiliate daftar 1
clickbank affiliate daftar 3
Klik untuk memperbesar
clickbank affiliate daftar 2
clickbank affiliate daftar 4
Setelah semuanya anda isis dengan benar, selanjutnya anda tinggal konfirmasi dari email anda, kemudian akun anda akan aktif saat itu juga.
Selanjutnya mari kita mulai Menjual Produk Affiliasi Clickbank, sudah siap….
  • Login menggunakan akun yang sudah anda daftarkan tadi
  • kemudian klik pada menu paling atas “marketplace” Lihat gambar baik-baik
    marketplace clickbank
  • Akan muncul banyak kategori seperti berikut ini, perhatikan baik-baik, dan saya sarankan anda memilih kategori yang cocok dan sesuai dengan hobi anda agar anda mudah memahaminya dan mudah memasarkannya.
    category clickbank
    Klik untuk memperbesar
  • Berikutnya akan muncul banyak pilihan seperti di bawah ini :
    marketplace clickbank category
    saya pilih kategori Health and Fitnes, karena dalam kategori ini sangat banyak produknya dan ini adalah salah satu produk yang paling laku. Anda bisa menggunakan hobi anda untuk mencari produk yang anda suka dan mudah anda pasarkan nantinya. Untuk cara memilih salah satu produk, pilihlah dengan kriteria :
    product clickbank 1
    Pilihlah produk yang GRAVITY nya tinggi diatas 60 dan Harga jual produknya diatas US$30. Mengapa harus seperti itu, anda bisa melihatnya pada artikel tips memilih produk affiliasi di clickbank
  • Berikutnya anda klik tombol PROMOTE
    product clickbank 2
    product clickbank 3
    product clickbank 4
    Jika anda sudah mendapat link affiliasi produk tersebut…silahkan anda promosikan dimanapun yang penting gratis. Intinya…silahkan anda jual produk dengan link affiliasi yang akan diberikan untuk setiap produknya.
Jadi, pintar-pintarlah berpromosi Menjual Produk Affiliasi Clickbank, agar anda bisa mendapatkan bayaran atau komisi dari penjualan produk clickbank. Untuk teknik-tekniknya, nanti akan saya bahas dikemudian hari…jadi,,..jangan lupa subscribe pada form di samping.
https://goo.gl/MsK3VB
LihatTutupKomentar